BIT DAN KHASIATNYA



KANDUNGAN GIZI

Bit (Beta Vulgaris) banyak mengandung air, kalori, karbohidrat, lemak, protein, serat makanan, vitamin A, vitamin B1 (tiamin), vitamin B2 (riboflavin), besi, klor, fosfor, kalium (potasium), kalsium, magnesium, natrium (sodium), silikon, oksigen, hidrogen. Dan tanaman ini juga mengandung alkaloid yang dapat digunakan untuk mencegah kehamilan.
Comments
0 Comments

No comments:

notifikasi
close